“Kalau suatu hari ada peraturan bahwa setiap orang cuma boleh memilih makanan dari satu negara buat the rest of his/ her life, dan itu bukan makanan Indonesia karena terlalu bervariasi, kamu milih makanan dari negara mana?” Semalam saya dapat pertanyaan aneh ini di tengah-tengah melahap sushi dan salad ala Jepang. Jawaban saya waktu itu, “Mungkin … Continue reading
Category Archives: Other-Asian
Saranghaeyo Chicken Pong
Dalam sebuah perbincangan nggak penting, saya merasa direndahkan oleh segeng teman-teman dari divisi lain di kantor. Penyebabnya adalah karena saya belum pernah makan Chicken Pong! Komentar mereka saya mengakui ini mirip dengan komentar orang ketika saya mengaku belum pernah nonton Titanic. “Apa?”; “Serius lo?”; “Cupu lo.” Maka, demi mengurangi daftar malu-maluin yang saya punya, berangkatlah … Continue reading
Sebuah Siang yang Memuaskan di E&O
“Udah pernah makan di E and O belum?” tanya seorang teman suatu hari ketika kami sedang luncheon di Loewy, mengalihkan pembicaraan dari obrolan kantor yang bikin (ehm) bosen. Saya geleng kepala karena bahkan belum pernah dengar namanya. Teman saya itu kemudian menunjuk ke lokasi di gedung seberang Loewy. “Tempatnya di sana. Yang punya juga yang … Continue reading
Mie Mini Mee Kepang
Ada kedai mie yang baru beberapa minggu terakhir buka di Jakarta, di sekitaran SCBD. Namanya Mee Kepang. Kedai mini Mee Kepang ada di dalam Foundry 8, gedungnya tepat berada di balik Rumah Makan Padang Sederhana. Selain kedainya yang mini, ukuran porsi mie di Mee Kepang juga agak mini. Tapi, saya denger-denger, porsinya akan ditambah supaya … Continue reading
Lunch di Kemchicks Episode 2
Suatu siang di bilangan Adityawarman, Jakarta Selatan, sekelompok karyawan yang cabut makan siang lebih awal 15 menit dari jam seharusnya, sedang melalui masa labil. Labil buat menentukan makan siang di mana. Apakah mau lunch nasi Padang, atau mau makanan Manado, atau mau makan menu-menu serba-penyet. Lalu, setelah berdebat di dalam mobil, muncullah ide baru: Makan … Continue reading